Category Archives: Berita

03 Februari 2024 – Ruang Diskusi IMPI – ASPI “Dilema Pembangunan Ibu Kota Nusantara: Menelisik Gagasan Ibu Kota Calon Pemimpin Republik Indonesia”

Pada hari Sabtu, 03 Februari 2024 melalui platform Zoom Meeting, Ikatan Mahasiswa Perencanaan Indonesia (IMPI) bekerja sama dengan ASPI untuk menyelenggarakan Ruang Diskusi dengan tema “Dilema Pembangunan Ibu Kota Nusantara: Menelisik Gagasan

20 Januari 2024 – Training of Planner (TOP) Kerja sama IMPI dan ASPI

Training of Planner (TOP), Pada Sabtu, 20 Januari 2024 melalui platform zoom meeting telah diadakan kegiatan TOP yang diselenggarakan oleh Ikatan Mahasiswa Perencana Indonesia (IMPI) bekerja sama dengan ASPI, kegiatan ini diselenggarakan

9 Desember 2023 – Ruang Diskusi IMPI – ASPI “Harmoni atau Huru-Hara: Memahami dan Membangun Solusi untuk Konflik di Rempang Eco City” 

Pada hari Sabtu, 9 Desember 2023 melalui platform zoom meeting. Ikatan Mahasiswa Perencana Indonesia (IMPI) bekerja sama dengan ASPI menyelenggarakan kegiatan diskusi dengan tema “Harmoni atau Huru-Hara: Memahami dan Membangun Solusi untuk

November – Desember 2023 – Pemantauan Pelaksanaan Program MSIB INSPIRING Batch V 2023

Asosiasi Sekolah Perencanaan Indonesia (ASPI) bersama Direktorat Jendral Tata Ruang (DJTR), Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional berupaya untuk memenuhi peran dan fungsi pembinaan sumber daya manusia (SDM) melalui program Internship

2 Desember 2023 – Koordinasi Program Kerja ASPI Periode 2024-2025

Pada tanggal 2 Desember 2023, Pengurus ASPI telah menyelenggarakan Koordinasi Program Kerja untuk kegiatan tahun 2024-25, diselenggarakan secara hybrid. Peserta luring bertempat di Gedung Soegijanto Soegijoko, Laabtek IX A, Program Studi Perencanaan

18 & 21 Oktober 2023 – Global Planning Education Association Network (GPEAN) Meetings

ASPI telah berpartisipasi dalam rangkaian pertemuan dengan Global Planning Education Association Network (GPEAN) secara online. Pada tanggal 18 Oktober 2023, ASPI mengikuti pertemuan Global Planning Education Association Network (GPEAN) Council untuk menyampaikan

13 & 19 Oktober 2023 – National Urban Forum (NUF) Events

Mengawali kegiatan Kepengurusan 2023-2025, ASPI berpartisipasi dalam rangkaian kegiatan Forum Perkotaan Nasional atau National Urban Forum (NUF) yang merupakan forum inklusif membahas isu kompleks perkotaan dengan melibatkan beberapa stakeholder, dan salah satunya

16 September 2023 – Kongres XII ASPI

Kampus Institut Teknologi Kalimantan, 16 September 2023   Pada hari Sabtu, 16 September 2023, ASPI telah menyelenggarakan Kongres XII sebagai agenda strategis organisasi yang dilaksanakan setiap 2 tahun sekali. Kegiatan Kongres XII

15 September 2023 – Seminar Nasional ASPI “Menuju Ibu Kota Negara yang Cerdas dan Berkelanjutan”

Jumat, 15 September 2023 | Luring, Hotel Gran Senyiur, Balikpapan. Dalam rangkaian kegiatan Kongres XII ASPI tahun 2023, ASPI bekerjasama dengan Kementerian Agraria dan Tata Ruang / Badan Pertanahan Nasional dan Institut

14 September 2023 – Penghargaan Karya Studio Perencanaan Mahasiswa

Kampus ITK, Balikpapan, 14 September 2023 Dalam rangkaian kegiatan Kongres XII, ASPI menyelenggarakan Penghargaan Karya Studio Perencanaan Mahasiswa program studi S1 anggota ASPI. Tema yang diangkat dalam penghargaan karya studio perencanaan tahun